Hear Me merupakan sosial startup
yang menyediakan aplikasi penerjemah
Bahasa Isyarat Indonesia (BISINDO)
pertama dengan tampilan 3D animasi
untuk menjembatani komunikasi
antara Teman Tuli dan Teman Dengar.
Hear Me merupakan sosial startup yang menyediakan aplikasi penerjemah Bahasa Isyarat Indonesia (BISINDO) pertama dengan tampilan 3D animasi untuk menjembatani komunikasi antara Teman Tuli dan Teman Dengar.
Layar informasi Bahasa Isyarat merupakan teknologi yang dapat mengubah informasi suara menjadi bahasa isyarat menggunakan animasi tiga dimensi (3D) untuk memberikan kemudahan akses informasi bagi teman Tuli terutama di fasilitas umum.